Silaturrahmi Kepala Bps Kabupaten Soppeng yang baru Dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Soppeng - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Soppeng

Selamat datang di website BPS Kabupaten Soppeng

Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Soppeng, Jl Salotungo No 127 Watansoppeng

Pelayanan Statistik Terpadu terbuka setiap hari kerja mulai pukul 08.00-15.00 WITA, istirahat pukul 12.00-13.00

Silaturrahmi Kepala Bps Kabupaten Soppeng yang baru Dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Soppeng

Silaturrahmi Kepala Bps Kabupaten Soppeng yang baru Dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Soppeng

14 April 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari kamis 14 April 2022 bertempat di Kantor Bupati Ruang Sekda Kabupaten Soppeng.  Dalam rangka silaturrahmi kepada pemerintah daerah Kabupaten Soppeng, Kepala Bidang Neraca Wilayah dan Analisis Statistik Selaku perwakilkan dari BPS Provinsi Ibu Suri Handayani S.Si, M.Si memperkenalkan Bapak Muhlis SE, M.Si sebagai kepala BPS Kabupaten Soppeng yang baru mengantikan kepala BPS Kabupaten Soppeng yang lama Bapak Paulus Mangande, SE. yang telah memasuki masa purna baktinya, Dalam acara silaturahmi ini pemerintah Kabupaten Soppeng yang diwakili oleh Sekda Kabupaten Sopppeng Bapak Drs. Andi Tenri Sessu M.Si menyambut baik dan hangat pimpinan BPS yang baru. Tak lupa pula dalam acara silaturahmi tersebut BPS Kabupaten Soppeng menyampaikan bahwa pada bulan Mei akan diadakan Sensus Penduduk LF dan Sensus Pertanian 2023, atas penyampaian tersebut Bapak Sekda menyambut baik dan siap untuk membantu demi suksesnya kegiatan tersebut

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten SoppengJl. Salotungo No. 127

90812 Watansoppeng Sulawesi Selatan

Telp (0484) 21060

Faks (0484) 23377

Mailbox : soppengkab@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik